CARA MENGATASI INVALID IMEI & NVRAM SECARA PERMANENT EVERCOSS A66A

Mengatasi Invalid IMEI & NVRAM Permanent Evercoss A66A


Seperti yang kita ketahui hilangnya IMEI yang terjadi pada perangkat android kita ini seringkali terjadi.Dan penyebab - penyebab masalah hilangnya imei biasanya adalah karena setelah upgrade/downgrade os android dan akibat salah mengedit system/oprek atau salah dalam memasang CWM/TWRP dengan sesuai versi android kita. Disini kita akan membahas caranya mengatasi imei yang hilang tersebut.
Persiapkan dulu bahannya :
File Konfigurasi Modem (Database),Bisa di ambil database dari firmware Stock Rom :
Untuk mencatat wifi bisa di lihat dr dus atau copot batrai,di bagian belakang cassing akan tertera IMEI Dan Untuk Mencatat WIFI MAC masuk ABOUT PHONE-STATUS-CATET WIFI MAC YG TERTERA

Cara Instalasi Fix Invalid IMEI :
  1. Kembalikan Rom Ke Stock Rom,lebih baiknya kembalikan Rom Orinya Flash lewat FlashTool 
  2. Install SN Station 
  3. Pastikan Driver A66A sudah terinstaldi PC/Laptop 
  4. Buka aplikasi SN STATION 
  5. Lakukan Konfigurasi 
  6. Modem database dan AP database pilih dari file bahan (file konfigurasi modem) yg telah disediakan di atas. (Saya sudah nyoba pake modem database (BPLGUI) dan AP database (APDB) 
  7. Pencet tombol start, isikan imei1 dan imei2 , tekan "ok" 
  8. HP posisi mati dan memakai batre, setelah menekan "ok" , hubungkan kabel usb ke pc. Tunggu hingga proses selesai. 
  9. HP akan menyala sendiri sampai bootlogo jika proses berjalan dengan baik. (Kalau pertama kali gagal, cabut kabel usb, copot batre dan pasang ulang batre, ulangi proses sekali lagi, driver meta nya belum terinstal waktu pertama kali). 
Cara Instalasi Fix Warning NVRAM :
  1. Kembali ke Tool SN writer station. Di bagian "function select" ubah dari "write IMEI" ke "write WIFI MAC ADDRESS", 
  2. Tekan start, isikan wifi mac address yg sudah di catat (12 angka tanpa tanda titik dua). Tekan "OK" dan hubungkan hp. Tunggu hingga proses selesai. 
  3. Proses write mac address dilakukan supaya ga ada "nvram error" sewaktu menyalakan wifi. 
  4. Konfigurasi Setting SN Station 
  5. Boot hp, dan cek imei, nyalakan wifi (cek nvram error di wifi) 
  6. Untuk memastikan hasil permanen, masuk kembali ke recovery dan lakukan factory reset (wipe data, wipe cache). Reboot, dan periksa kembali imei dan wifi. 
Kalau langkah diatas sudah berhasil, langsung BACKUP IMEI kamu dengan MTKDroid tool Atau Cara Apapun Yg menurut kamu Simple. Dan jika langkah - langkah diatas terasa sulit dan tidak berhasil kamu bisa melakukan alternatif install FIX IMEI ini melolui CWM/TWRP namun IMEI akan berubah dan tidak sesuai dengan aslinya.

Semoga Sukses Dan Imei Balik Ke Permanent lagi.selamat mencoba Dan semoga berhasil.