CARA MENGATASI NOTIFIKASI SOSMED AGAR TIDAK HILANG DI REDMI

Cara Mengatasi Notifikasi Sosmed Agar Tidak Hilang Dari Notifikasi Di Redmi


Terkadang, saat kita menjalankan Clean Memory walaupun sudah di Lock dengan Gembok sekalipun tetap saja Notifikasi dari Berbagai SOSmed seperti BBM, FB, Messenger WA dan yang lainnya tidak muncul saat ada pemberitahuan masuk atau Pesan masuk, kalo tidakak dibuka terlebih dahulu tidakk ada pemberitahuan atau pesan yang akan masuk.Disini saya akan memberikan solusinya dengan syarat redmi kamu sudah dalam keadaan Root.Maupun itu ROM China Globa Stable, ROM Developer Global Beta atau Stable-Beta. Root itu sayarat Mutlak. karena disini kita akan men-Disable kan/men Nonaktifkan Security nya.


Langkah - langkahnya :

  1. Device dengan Rom MIUI yang sudah di ROOT tentunya.
  2. Pastikan SuperUsernya aktif
  3. Instal LINK2SD di Playstore, kalo udah ada Buka LINK2SDnya. kalo ada pertanyaan dari SuperUser di Ijinkan/Allow saja.
  4. Scroll ke bawah dan cari aplikasi bernama “SECURITY’ (Gambar Tameng warna Hijau) kalo sudah ketemu,
  5. Tekan dan Tahan beberapa detik sampai muncul pilihan, setelah muncul pilih “BEKUKAN/FREEZE”.
  6. Tutuplah Aplikasi LINK2SDnya.
  7. Restart Devicenya/Redmi kamu.
Dengan Trik ini Clean Memory dinonaktifkan, namun bisa diganti dengan Clean Memory yang ada di Widget Aplikasi.

Untuk mengaktifkan Clean yang di Widget caranya :
  1. Dari layar stanby Tekan dan tahan Tombol Soft Navigasi yang ada disebelah kiri bawah (Tombol Option/gambarnya Garis - garis baris kebawah).
  2. Pilih +Widgets lalu tekan dan Geser “CLEANER” ke Halaman yg kosong.
  3. lalu tekan Back 2x untuk kembali ke layar utama. maka akan ada Widgets Cleaner pengganti yang dari aplikasi “SECURITY” tersebut. namun Widgets cleaner ini tidak menghapuskan Notifikasi Sosmed lainya, misal BBM, WA, Messenger, FB dan lain lain akan selalu Standby.
Nah itu dia tentang cara mengatasi notifikasi yang hilang pada xiaomi redmi kamu. cara ini sudah ditested dan berhasil.semoga bermanfaat. Selamat mencoba dan semoga berhasil.

CARA MENGATASI NOTIFIKASI SOSMED AGAR TIDAK HILANG DI REDMI Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Rn_Mr
                     .                      Updated at :            10/18/2016