Cara Root Dan Install CWM Samsung Galaxy V SM-G313HZ

Cara Root Dan Install CWM Samsung Galaxy V SM-G313HZ

Tags :
, cara pasang cwm galaxy v tanpa pc, cwm galaxy v sm-g313hz, cara pasang cwm samsung galaxy v tanpa pc, cara instal cwm samsung galaxy v tanpa pc, cara root samsung galaxy v sm-g313hz tanpa pc, cara instal cwm galaxy v tanpa pc, download cwm recovery samsung galaxy v, cwm galaxy v plus

Pada kesempatan kali ini saya akan membahas cara Root dan Install CWM di Samsung Galaxy V SM-G313HZ.Root adalah suatu system account yang memiliki kekuasaan absolut untuk mengakses dan mengeksekusi semua file, system, dalam sistem operasi berbasis linux. Intinya,root ini punya akses tanpa batas yang bisa mengubah, menghapus, menambah, bahkan merusak semua yang ada didalam sistem handphone kita.Nah Bagi kamu yang ingin meroot hanphone kamu sebaiknya kamu lebih berhati hati dalam mengoprek – oprek android kamu untuk menghindari bootlop atau kerusakan lainnya pada android kamu. 

Bagi kamu para pengguna smrtphone Samsung Galaxy V menu recovery atau Cwm ini adalah menu yang sangat penting.ClockWorkMod atau biasa disebut dengan CWM adalah recovery mode yang sudah di kostumisasi sedemikian rupa dengan berbagai fitur tambahan sehingga memungkinkan kita untuk melakukan proses seperti backup & restore rom, install Custom Rom, dan kelebihan lain yang tidak terdapat pada recovery mode standard atau recovery bawaan pabrik.Bagi kamu yang hobi mengoprek-oprek android Cwm ini adalah menu penting untuk kamu berjaga-jaga sebelum android kita mengalami bootlop atau brick.Nah disini saya akan memberikan sedikit tutorial installnya di bawah ini.
Download :
Langkah Install CWM Dengan Odin :
  1. Download Odin3 dan CWM_Recovery_build2.zip (odin version) Letakkan pada satu folder
  2. Letakkan file Update Supersu di SDcard kamu diluar Folder
  3. Matikan galaxy v dan masuk ke download mode dengan menekan VOLUME DOWN+HOME+POWER secara bersamaan.
  4. Di menu download mode, tekan VOLUME UP untuk continue.
  5. Sambungkan galaxy v ke PC/Laptop/Netbook dengan kabel USB. Dan pastikan perangkat terdeteksi di Odin
  6. Klik button AP / PDA , cari file CWM recovery.tar.md5 yang tadi sudah diekstrak.
  7. Klik button start untuk memulai.
  8. Jika tidak ada pesan FAILED atau installasi berhasil, maka perangkat akan reboot secara otomatis. 
  9. Untuk masuk ke cwm dan mengecek apakah CWM sudah terinstall atau belum, caranya dengan mematikan Galaxy V kemudian tekan VOLUME UP+HOME+POWER secara bersamaan.
  10. Jika berhasil, maka tampilannya akan seperti foto di screenshot diatas.
  11. Install Update Supersu yang sudah kamu download tadi
  12. Reboot System Now
  13. Selesai
Untuk kamu yang sudah terinstall CWM dapat mengikuti cara berikut :
  1. Copy zz_CWM_Vivalto_Build#2 ke Memori Eksternal.
  2. Masuk ke mode CWM.
  3. Pilih Install zip from sdcard.
  4. Pilih zz_CWM_Vivalto_Build#2 dan tunggu hingga selesai.
  5. Reboot system now.
  6. Kalau ada menu "fix supersu" pencet button back
  7. Selesai
Pada tampilan warna Aroma Installer ini kurang pas namun tetap work dan berhasil. dan Samsung Galaxy V kamu berhasil Root dan terinstall CWM.Demikianlah tutorial sederhana tentang cara install cwm di Samsung Galaxy V SM-G313HZ kamu.silahkan kamu coba cara diatas dengan teliti.semoga bermanfaat dan semoga berhasil.

Baca Juga :